Perkuat Pemenuhan Gizi Anak Usia Dini : GENTING Jadi Langkah Nyata Kota Cirebon Cegah Stunting
23 Januari 2026
Program GENTING menjadi wujud nyata kolaborasi lintas sektor dalam mendukung pemenuhan gizi anak usia dini. Melalui pendampingan Orang Tua Asuh, Pemerintah Kota Cirebon berkomitmen mendorong pencegahan stunting secara berkelanjutan di tingkat kelurahan
Baca selengkapnya
Kolaborasi Pentahelix Jadi Kunci, DP3APPKB Kota Cirebon Apresiasi Mitra Peduli Stunting
18 Desember 2025
Kolaborasi pentahelix menjadi kunci percepatan penurunan stunting di Kota Cirebon. Melalui Program GENTING, DP3APPKB mengapresiasi peran orang tua asuh dan mitra psikolog sebagai wujud gotong royong dalam mendukung ketahanan keluarga dan tumbuh kembang anak yang berkualitas.
Baca selengkapnya